Sabtu, 22 Oktober 2022

Karya Ilmiah Penilaian Tindakan Kelas Tahun 2021


Penelitian Tindakan Kelas dengan judul “Peningkatan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Materi Menggali informasi dari hasil wawancara/eksplorasi lingkungan Melalui Problem Based Learning Menggunakan Video Pada Peserta didik  MI Ma’arif NU Wagirpandan Kecamatan Rowokele Kabupaten Kebumen” disusun oleh Umi Khasanah S.Pd.I Guru Kelas 3 pada Tahun Pelajaran 2021/2022.

Penelitian ini disusun sebagian salah satu bentuk peningkatan kompetensi Profesional seorang Guru dan juga bentuk refleksi perbaikan proses pembelajaran yang dilakukan oleh pendidik di lingkungan madrasahnya supaya tujuan pendidikan dapat tercapai dengan baik  aamiin. 

PTK diposting pada blog madrasah bertujuan untuk menambah kekayaan literatur tambahan bagi guru terkait dan sebagai rekam digital kekayaan intelektual guru.


Bagi para pembaca yang ingin mengetahui atau mempelajari lebih jauh tentang penelitian terserbut silahkan klik link di bawah ini!

https://drive.google.com/file/d/14_Mpt6RWia-mc5PTh4DI_GN_IjrTt_m3/view?usp=sharing




Senin, 17 Oktober 2022

Video Pembelajaran dan Sumber Belajar Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Kelas 3

Video Pembelajaran dan Video Sumber Belajar yang disusun bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar peserta didik, yang mana video ini disusun oleh Umi khasanah S.Pd.I guru kelas 3 MI Ma'arif NU Wagirpandan. Video tersebut merupakan langkah nyata seorang guru untuk melakukan inovasi pendidikan,bermotovasikan semangat untuk meningkatkan kualitas pembelajaran di kelas dan prestasi belajar peserta didik pada mata pelajaran Bahasa Indonesia Materi Wawancara Selamat menyaksikan
 

Guru dan Karyawan MI Ma'arif NU Wagirpandan

Guru dan Karyawan MI Ma'arif NU Wagirpandan
Tahun Pelajaran 2022/2023
NONAMA GURUNUPTK/PegidJabatan
1Akhmad Hanifudin, S.Pd.I7845765667200012Kepala Madrasah
2Sodali, S.Pd.SD6736756658200062Guru Kelas 2
3Sri Lestari, S.Pd2647745647300012Guru Kelas 4
4Sri Suryo Esti, S.Ag.4140747650300103Guru Kelas 5
5Siti Fatonah, S.Ag3037749652300063Guru Kelas 6B
6Khabib Muksin, S.Pd.I8933759661200042Guru Kelas 6A
7Umi Khasanah, S.Pd.I9746763664300122Guru Kelas 3
8Imam Sarbini, S.Pd.I5952762665200012Guru Mapel PAI
9SitiMusyarifah, S.Pd.20305415196001Guru Kelas 1
10Erly Hastuti20305415182001Bendahara dan TU
11Manisem-Petugas Kebersihan

Sabtu, 15 Oktober 2022

Profil MI Ma'arif NU Wagirpandan

 

Profil Madrasah
MI Ma'arif NU Wagirpandan
1. Nama Madrasah
: MI MA’ARIF NU WAGIRPANDAN
2. Katagori Madrasah
: SPM
3. NSM
: 111233050088
 4. NPSN: 60710973
 5. Status: Swasta
6. Terakreditasi
: B
7. Jumlah Siswa
: 166
8. Jumlah Romb. Belajar
: 7 Rombel
9. Alamat Madrasah
: Dukuh Kedunguling RT 03/01
               Desa: Wagirpandan
Kecamatan: Rowokele
Kabupaten/Kota
: Kebumen
Kode Post: 54472
 10. Koordinat
: Bujur : 109.434585 Lintang : -7.596698
11. Nama Yayasan
: Lembaga Pendidikan Ma’arif Cabang Kebumen
12. Alamat Yayasan
: Jl kusuma No 96 Kebumen 54316
13. Thn didirikan / Thn operasional
: 1990 / 1991
14. a. Nama Kepala Madrasah
: Akhmad Hanifudin, S.Pd.I
       b. NIP: -
      c. No Tlp Madrasah: -
      d. No Hp kepala Madrasah
: 081391613713
      e. Alamat e-mail Madrasah

Keadaan Siswa MI Ma'arif NU Wagirpandan Tahun pelajaran 2022/2023

 

Siswa perusia Kelas 1 MI Ma'arif NU Wagirpandan Tahun 2022/2023
KeteranganLPJumlah
Usia <6011
Usia 671017
Usia 77613
Jumlah141731
Siswa perusia Kelas 2 MI Ma'arif NU Wagirpandan Tahun 2022/2023
KeteranganLPJumlah
Usia <7000
Usia 751015
Usia 8415
Jumlah91120
Siswa perusia Kelas 3 MI Ma'arif NU Wagirpandan Tahun 2022/2023
KeteranganLPJumlah
Usia 7000
Usia 8101020
Usia 9347
Jumlah131427
Siswa perusia Kelas 4 MI Ma'arif NU Wagirpandan Tahun 2022/2023
KeteranganLPJumlah
Usia 8112
Usia 913518
Usia 10358
Jumlah171128
Jumlah Siswa perusia Kelas 5 MI Ma'arif NU Wagirpandan Tahun 2022/2023
KeteranganLPJumlah
Usia 9426
Usia 1061218
Usia 11000
Usia 12101
Jumlah111425
Siswa perusia Kelas 6A MI Ma'arif NU Wagirpandan Tahun 2022/2023
KeteranganLPJumlah
Usia 10011
Usia 116713
Usia 12213
Usia 13000
Jumlah8917
Siswa perusia Kelas 6B MI Ma'arif NU Wagirpandan Tahun 2022/2023
KeteranganLPJumlah
Usia 10112
Usia 118715
Usia 12101
Usia 13000
Jumlah10818

Popular Posts